Produktivitas Tanaman Sayuran menurut Jenis Tanaman (Kuintal/Ha) di Kabupaten Balangan, 2018—2023

by in Pertanian Download Excel

Download CSV   Download PDF

 

No Kecamatan Tahun
2018 2019 2020 2021 2022 2023
1 Bawang Merah 3,75 100,00 50,00 20,00 46,60 8,00
2 Bayam 50,20 53,04 8,21 5,20 5,92 11,10
3 Buncis 70,00 70,00 81,00 50,00 59,00 60,55
4 Cabai Besar 67,43 73,37 63,31 50,00 53,54 52,54
5 Cabai Rawit 67,77 65,73 56,66 50,00 53,00 53,22
6 Jamur 50,00 0,00 0,00 - 0,04 0,46
7 Kacang Panjang 60,00 53,68 40,29 50,00 55,37 58,07
8 Kangkung 112,06 93,17 15,44 5,40 6,26 7,00
9 Ketimun 128,20 119,51 110,12 50,00 58,73 55,95
10 Lobak/Labu Siam 30,00 411,69 0,00 0,00 0,00 0,00
11 Petsai/sawi 40,00 40,00 0,00 0,00 0,00 0,00
12 Terong  70,61 76,46 77,25 52,00 59,60 56,99
13 Tomat 154,52 147,25 142,89 60,00 74,55 63,98

 

Judul Data : Produktivitas Tanaman Sayuran menurut Jenis Tanaman (Kuintal, Ha) di Kabupaten Balangan
   
Tahun Data : 2018—2023
Sumber Data : Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan
   

 

Metodologi      
Pengumpulan data SPH merupakan pendataan dengan pendekatan wilayah yang dilakukan secara lengkap dengan unit pencacahan terkecil adalah kecamatan.

Sumber informasi pengisian daftar SPH adalah:
1) Petani/Kelompok Tani
2) Penyuluh
3) Laporan Desa /Kepala Desa/Lurah
4) Perusahaan yang mengusahakan budidaya hortikultura
5) Sumber Informasi lain: pedagang, perangkai bunga (florist), asosiasi, koperasi, PKK, Pondok Pesantren, Balai Benih Hortikultura (BBH), UPT Balai Pengawasan dan Sertifikasi Benih Tanaman Pangan dan Hortikultura (BPSB TPH).
       
Konsep      
Tanaman Hortikultura : Tanaman hortikultura adalah tanaman yang menghasilkan buah, sayuran, bahan obat nabati, florikultura, termasuk di dalamnya jamur, lumut, dan tanaman air yang berfungsi sebagai sayuran, bahan obat nabati, dan/atau bahan estetika.
Produksi : Produksi adalah banyaknya hasil dari setiap tanaman hortikultura menurut bentuk produksi (hasil) yang diambil berdasarkan luas yang dipanen.
Luas Panen Habis/Dibongkar : Luas Panen Habis/Dibongkar adalah luas tanaman sayuran dan buah-buahan semusim, tanaman biofarmaka atau tanaman hias yang dipanen habis atau yang biasanya dipanen lebih dari sekali dan pada periode pelaporan dibongkar.
       
Metadata Kegiatan (PDF)   Metadata Kegiatan (Excel)  
Back to Datasets